Type Keyword(s) to Search

# menyusu

Waspada! Mastitis Dapat Menghambat Proses Menyusui

Pernahkah Anda mendengar tentang mastitis? Mastitis merupakan suatu keadaan di mana jaringan dalam payudara mengalami infeksi bakteri Staphylocci. Bakteri ini berkembang karena ada ASI yang tersisa dan mengendap di dalam saluran susu.

by: Redaksi

Perawatan Payudara saat Menyusui

Saat mulai menyusui, Anda perlu memberikan perawatan khusus pada payudara. Hal ini tidak hanya berdampak bagi diri Anda, tetapi juga untuk Si Bayi yang sedang menyusu. Kebersihan menjadi salah satu faktor paling penting untuk diperhatikan.

by: Deonisia Arlinta Graceca Dewi

Cover Maret 2016

Sissy Prescillia, Serunya Menyusui Tandem; Memahami Masalah Fertilitas;

by: Redaksi

Manfaat Menyusui Si Kecil Sampai Batita

Tidak ada satu pun formula yang dapat menyamai komposisi ASI. Karena itulah, para ibu disarankan untuk menyusui bayi minimal 6 bulan dan diteruskan sampai ia berusia 2 tahun.

by: Redaksi

Tips Sendawakan Bayi

Setelah minum ASI, Si Kecil perlu bersendawa untuk mengeluarkan udara yang mungkin ikut tertelan. Hal ini perlu dilakukan supaya ia tidak mengalami kolik atau ASI masuk ke paru-paru.

by: Meiskhe Fratel Palili
More Articles