FAMILY & LIFESTYLE

Happy Bowl


Follow Mother & Beyond untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow Instagram @motherandbeyond_id dan Youtube Mother & Beyond


Bahan
1 sdm minyak sayur.
1 bawang bombay, iris setebal 1 cm.
250 gr daging sapi irisan tipis.
4 sdm saus teriyaki.
1 sdm jahe parut.
1 siung bawang putih parut.
150 gr nasi putih.

Cara Membuat
1. Rendam daging sapi dalam mangkuk dengan campuran saus teriyaki, jahe, dan bawang putih selama 1 jam.
2. Panaskan minyak, masukkan bawang bombay, masak sampai harum, pisahkan dalam mangkuk.
3. Kembali panaskan minyak, masukkan daging sapi, masak sampai matang.
4. Campurkan bawang bombay yang sudah matang ke dalam daging sapi, aduk merata.

(Lukman/Aulia/dok.M&B)