Leher bayi jadi area yang sering luput dirawat dan dibersihkan. Kulit di bagian leher pun ternyata paling rentan mengalami ruam.
Bayi yang baru lahir bisa mengalami kondisi torticollis atau kepala yang terpelintir ke satu sisi. Kondisi ini perlu ditangani sejak dini.