Kebutuhan vitamin D sangat penting selama masa kehamilan, sebab tak hanya mencegah kanker, tetapi juga mencegah autisme pada Si Kecil.
Jumlah anak-anak penderita penyakit rakitis melambung 4 kali lipat dalam waktu 10 tahun terakhir.
Menurut penelitian di Inggris, anak-anak dengan ibu yang cukup mengonsumsi vitamin D saat hamil akan memiliki kekuatan otot yang lebih baik.