Penyakit alergi dapat timbul pada anak yang memiliki bakat alergi (genetik) dan faktor lingkungan, seperti pajanan asap rokok dan pemberian
Alergi yang dialami anak dipengaruhi oleh faktor keluarga dan faktor lingkungan. Deteksi sejak dini agar kondisinya tidak semakin parah.
Semua anak memiliki risiko alergi, hanya saja kadarnya berbeda-beda. Konsultan Alergi Imunologi Anak, Prof. Dr. dr. Budi Setiabudiawan, Sp.A(K), MKes, mengatakan, anak dengan kedua orangtua yang memiliki riwayat alergi, berisiko terkena alergi sebesar 40-60 persen. Risiko ini bisa meningkat menjadi 60-80 persen pada anak yang kedua orangtuanya memiliki jenis alergi yang sama.
Apakah alergi itu akan berpengaruh pada janin? Apakah anak saya nanti akan memiliki riwayat alergi yang sama dengan saya?