Membiasakan bayi hidup bersih dapat memberikan banyak manfaat bagi kesehatannya, salah satunya menjaga kebersihan gigi dan mulutnya.
Kunci untuk mematahkan kebiasaan anak yang suka menyakiti orang lain adalah mengajarinya berempati dengan memberinya contoh langsung.
Sebelum memiliki Si Kecil, keputusan untuk liburan dapat dilakukan secara spontan. Namun sejak ia hadir, berlibur tidak lagi semudah itu!
Berencana menikmati long weekend di rumah saja bersama Si Kecil? Tidak masalah, asalkan jangan selalu diisi dengan menonton televisi atau bermain tablet saja ya, Moms! Dikutip melalui Australian Women's Weekly, anak usia 1-5 tahun perlu bergerak aktif setidaknya 3 jam sehari. Namun, Active Healthy Kids Australia Report Card pada 2014 melaporkan 28 persen balita tidak melakukan hal tersebut.
Meningitis tipe B membunuh banyak orang, terutama anak-anak di bawah usia 5 tahun. Dan yang mengerikan, penyakit ini dapat menyebabkan kematian hanya beberapa jam setelah gejalanya muncul. Meski ada yang berhasil pulih, penderita umumnya tetap mengalami masalah kesehatan, seperti kerusakan otak, kebutaan, serta amputasi di beberapa anggota tubuh.