Follow Mother & Beyond untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow Instagram @motherandbeyond_id dan Youtube Mother & Beyond
Sebuah penelitian dari Universitas Rutgers dan Universitas Virginia, Amerika Serikat, mengungkapkan bahwa manusia pada dasarnya memiliki hubungan atau ketertarikan alamiah terhadap hewan bahkan sejak usia dini. Fakta dalam penelitian tersebut juga menunjukkan bahwa sebenarnya hewan dapat menjadi instrumen yang baik bagi anak-anak belajar. Selain itu, salah satu peneliti mengatakan bahwa buku cerita atau boneka dengan karakter hewan lebih menarik minat belajar Si Kecil. Hewan juga dikatakan dapat meningkatkan empati, kepekaan, dan rasa cinta Si Kecil pada dunia fauna. Hal tersebut tentu akan membuatnya lebih menghargai sesama makhluk hidup. Berikut rekomendasi dari M&B untuk Si Kecil agar lebih dekat dengan dunia hewan. (Karina/Aulia/DMO/Dok. M&B)
- Tag:
- belajar dengan hewan