BABY

50+ Ide Nama Bayi Bermakna Keajaiban dan Mukjizat


Follow Mother & Beyond untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow Instagram @motherandbeyond_id dan Youtube Mother & Beyond


Kelahiran seorang anak di tengah-tengah keluarga memang bisa dikatakan sebuah keajaiban atau mukjizat dari Tuhan untuk Anda dan pasangan. Apalagi jika ternyata Anda berdua memang sudah lama menantikan hadirnya seorang anak.

Karena itu, Moms dan Dads bisa sematkan pada Si Kecil sebuah nama yang akan menjadi tanda pengingat keajaiban dari Tuhan ini. Nah, jika Anda berdua sedang mencari nama untuk anak, Anda bisa berikan Si Kecil nama yang memiliki makna keajaiban atau mukjizat dari Tuhan. Berikut ini ide nama bayi laki-laki dan bayi perempuan dengan makna tersebut, Moms dan Dads.

Laki-laki

• Aaron (Ibrani): Keajaiban

• Ahyan (Arab): Berkat dari Tuhan

• Ansel (Jerman): Yang diberkati, dilindungi oleh Tuhan 

• Asher (Ibrani): Mukjizat, berkat

• Barack (Afrika): Berkat, keajaiban

• Bennedict (Inggris): Yang diberkati

• Bennet (Inggris): Berkat, anugerah

• Eijaz (Arab): Keajaiban

• Elia (Ibrani): Keajaiban, Tuhan telah menjawab

• Ender (Turki): Sangat langka, keajaiban

• Ian (Skotlandia): Mukjizat, hadiah dari Tuhan

• Jesse (Wales): Yang diberkati

• Joseph (Ibrani): Anugerah dari Tuhan

• Keaka (Hawaii): Pemberian Tuhan yang anggun

• Loreto (Italia): Keajaiban

• Makalo (Afrika): Keajaiban, kejutan

• Mateo (Spanyol): Hadiah dari Tuhan

• Matteo (Italia): Hadiah dari Tuhan

• Matthew (Inggris): Hadiah dari Tuhan

• Matyas (Hungaria): Hadiah dari Tuhan

• Milagro (Spanyol): Keajaiban, Mukjizat

• Nathaniel (Ibrani): Hadiah dari Tuhan

• Revel (Inggris): Keajaiban, bersuka cita

• Thaddeus (Yunani): Keajaiban, berkat dari Tuhan

• Theo (Yunani): Hadiah dari Tuhan, keajaiban

• Zelig (Yiddish): Yang diberkati

Perempuan

• Aiya (Arab): Keajaiban

• Aksha (Sanskerta): Mukjizat, berkat

• Alazne (Spanyol): Keajaiban

• Amari (Afrika): Keajaiban dari Tuhan

• Beatrix (Latin): Diberkati

• Behati (Afrika): Yang diberkati

• Danya (Ibrani): Hadiah dari Tuhan

• Dassa (Yunani): Pemberian dari Tuhan

• Gia (Italia): Keajaiban, anugerah dari Tuhan

• Iva (Ibrani): Hadiah dari Tuhan

• Harika (Turki): Keajaiban, mukjizat

• Jane (Inggris): Mukjizat dari Tuhan

• Jesse (Wales): Yang diberkati

• Karishma (India): Keajaiban

• Keemaya (India): Keajaiban

• Marvella (Spanyol): Keajaiban, kehebatan

• Mavisha (Arab): Keajaiban, berkat kehidupan

• Mehr (Arab): Berkat, keajaiban Tuhan

• Mira (Latin): Keajaiban, menakjubkan

• Mireya (Spanyol): Keajaiban

• Mirielle (Prancis): Keajaiban

• Nadira (Arab): Sangat berharga, mukjizat

• Nasya (Ibrani): Keajaiban Tuhan

• Nessa (Ibrani): Keajaiban

• Pelia (Ibrani): Keajaiban Tuhan

• Sachi (Jepang): Keajaiban

(M&B/SW/Dok. Freepik)