Follow Mother & Beyond untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow Instagram @motherandbeyond_id dan Youtube Mother & Beyond
Indonesia Timur terkenal memiliki banyak keindahan yang alami dan memesona. Bila Moms dan Dads suka dengan keunikan dan eksotisme Indonesia Timur, Anda bisa menyematkannya pada nama Si Kecil. Nah, berikut ini rekomendasi sejumlah nama bayi yang terinspirasi dari Indonesia Timur. Silakan dipilih, Moms dan Dads!
⢠Abel (laki-laki): Napas
⢠Abraham (laki-laki): Bapak dari orang banyak, Nabi Ibrahim
⢠Adrian (laki-laki): Berasal dari Adria (di Venesia)
⢠Akerina (perempuan): Variasi dari nama Karina, Si Kecil tersayang
⢠Amaral (laki-laki): Mempunyai sifat egois
⢠Amos (laki-laki): Orang yang bijaksana
⢠Andino (laki-laki): Penurut
⢠Angel (perempuan): Malaikat
⢠Arnes (perempuan): Yang memiliki pendirian teguh
⢠Aru (Laki-laki): Nama kepulauan di Maluku
⢠Arun (perempuan): Pekerjaan yang sempurna
⢠Astan (laki-laki): Ambang batas
⢠Ballan (laki-laki): Muda
⢠Barza (laki-laki): Penjelmaan atau nama sahabat
⢠Bastian (laki-laki): Memuja
⢠Belen (laki-laki): Panah
⢠Belena (perempuan): Memesona
⢠Bria (laki-laki): Kuat
⢠Calvari (laki-laki): Mencoba untuk berubah
⢠Christo (laki-laki): Pengikut, ceria dan penuh rasa humor
⢠Damar (laki-laki): Nama pulau di Maluku
⢠Deay (perempuan): Dewi
⢠Diaz (laki-laki): Hari
⢠Ekram (laki-laki): Sangat dermawan dan lebih mulia
⢠Elle (perempuan): Wanita, peri cantik dan keturunan mulia
⢠Famas (laki-laki): Manusia yang mudah dimengerti
⢠Felara (perempuan): Senang bekerja sendiri
⢠Flory (perempuan): Berbunga dan bertumbuh
⢠Gamar (laki-laki): Perjalanan, cahaya dan bersinar
⢠Gasa (laki-laki): Tombak
⢠Gasper (laki-laki): Bendahara dan penjaga harta
⢠Givano (laki-laki): Berkeinginan kuat untuk menggapai hasil yang baik
⢠Habel (laki-laki): Pertempuran
⢠Haruku (perempuan): Nama pulau di Maluku Tengah
⢠Helnia (perempuan): Penuh kasih sayang
⢠Icona (perempuan): Lambang kecil
⢠Ischa (perempuan): Salah satu yang melindungi
⢠Jethro (laki-laki): Jujur dan dapat diandalkan, cepat mengerti
⢠Kaimana (uniseks): Nama kota di Papua Barat
⢠Kanawa (uniseks): Nama pulau di Nusa Tenggara Timur
⢠Kawa (uniseks): Nama kampung tradisional di Nusa Tenggara Timur
⢠Kei (perempuan): Nama kepulauan di Maluku
⢠Kilmas (laki-laki): Sang pemberani
⢠Lafina (perempuan): Disucikan
⢠Lamera (laki-laki): Kesabaran
⢠Mailera (perempuan): Perhatian
⢠Moreo (laki-laki): Memiliki unsur yang baik dan gelap
⢠Mores (laki-laki): Besar
⢠Nila (perempuan): Nama gunung di Maluku
⢠Obi (laki-laki): Nama pulau di Maluku Utara
⢠Pical (laki-laki): Sangat baik dan rajin
⢠Radiena (perempuan): Matahari
⢠Reo (laki-laki): Nama daerah di Nusa Tenggara Timur
⢠Salaka (perempuan): Ratu, memerintah dan hukum
⢠Samadara (uniseks): Pegunungan
⢠Samar (laki-laki): Buah dan hasil
⢠Sando (laki-laki): Pelindung manusia
⢠Tira (perempuan): Pantai, desa dan tanah
(M&B/SW/Dok. Freepik)